Ranah Fotografi lambat laun mulai bertransformasi, setelah beberapa periode lalu banyak fotografer menggunakan kamera DSLR sebagai gear andalan saat melakukan kegiatan memotret, namun di era saat ini kamera DSLR mulai ditinggalkan dan mulai banyak fotografer beralih menggunakan kamera mirrorless.
Sebelum kita mengulas mengenai alasan kenapa banyak fotografer mulai beralih ke kamera mirrorless maka kita perlu melihat perbedaan mendasar antara kamera DSLR dan Kamera Mirrorless.
Perbedaan DSLR dan Mirrorless
DSLR (Digital Single Lens Reflect) merupakan kamera digital yang menggunakan sistem pantulan cermin (pentaprism) sehingga cermin tersebut memantulkan cahaya ke dalam sensor yang terdapat di dalam kamera.
Sedangkan Mirrorless sendiri jika diartikan secara harfiah yaitu "Tanpa Cermin" sehingga proses penangkapan cahaya langsung menuju ke dalam sensor dan tanpa bantuan pantulan cermin.
Setelah melihat perbandingan perbedaan antara mirrorless dan DSLR maka saatnya kita mengulas lebih jauh mengapa banyak fotografer mulai beralih menggunakan kamera Mirrorless, berikut kami paparkan ulasan dibawah ini:
Alasan Fotografer Beralih Menggunakan Kamera Mirrorless
Terdapat beberapa alasan para fotografer mulai beralih dari kamera DSLR, antara lain :
- Kamera Mirrorless lebih Compact
- Kamera Mirrorless lebih Canggih
Beberapa fitur tersebut antara lain :
- Titik Fokus Lebih Banyak
- Dynamic Range Lebih Tinggi
- Tersedia Eye Focus
- Burst Mode lebih cepat
- Sensor Lebih Kencang
- User Friendly
Demikianlah ulasan mengenai Kelebihan Kamera Mirrorless dibanding DSLR semoga dapat menjadi bahan rujukan bagi teman-teman yang sedang mencari pembahasan tersebut.
Salam Hangat,
visualogi.com